Tag: Desa Cemagi
MANGUPURA, NusaBali.com - Kampanye pasangan calon (paslon) Bupati - Wakil Bupati Badung nomor urut 2, I Wayan Adi Arnawa - I Bagus Alit Sucipta berlanjut di Desa Cemagi, Kecamatan Mengwi pada Kamis (3/10) malam.
MANGUPURA, NusaBali - Dinas Perikanan Kabupaten Badung menggelar kegiatan Gerakan Memasyarakatkan Makan Ikan (Gemarikan), Kamis (11/7) di Gedung Asta Karya Utama, Desa Cemagi, Kecamatan Mengwi.
MANGUPURA, NusaBali - Selain diadukan oleh keluarga Simping, terkait masalah tanah pada gang pribadi yang diklaim sebagai jalan umum ke Obudsman RI perwakilan Bali, Perbekel Desa Cemagi I Putu Hendra Sastrawan juga diadukan oleh krama Banjar Sogsogan karena masalah tapal batas antara Banjar Dinas Sogsogan dengan Banjar Dinas Seseh.
MANGUPURA, NusaBali - Sebanyak 19 kepala keluarga (KK) yang tinggal di Jalan Cemagi, Gang Simping, Banjar Mengening, Desa Cemagi, Kecamatan Mengwi, Badung merasa kecewa dengan dugaan pembiaran gang masuk ke pemukiman mereka diklaim oleh beberapa orang sebagai jalan umum.
MANGUPURA, NusaBali
Pengusaha Zaenal Tayeb ditetapkan Sat Reskrim Polres Badung sebagai tersangka dugaan tindak pidana menyuruh memasukkan keterangan palsu ke dalam akta autentik, terkait jual beli aset di Desa Cemagi, Kecamatan Mengwi, Badung.
Desa Cemagi, Kecamatan Mengwi, menjadi wakil Kabupaten Badung di ajang lomba tingkat Provinsi Bali.
Bupati Badung Nyoman Giri Prasta menyerahkan hibah di Pura Desa lan Puseh Desa Cemagi, Kecamatan Mengwi, Sabtu (8/7) malam.
Bupati Badung tengah merancang program penataan Pantai Seseh hingga Mengening di Desa Cemagi, Kecamatan Mengwi.
Topik Pilihan
-
-
Badung 22 Jan 2025 Desa Adat Seminyak Dapat Hibah Tanah 4,8 Are
-
-
-
-
-
-
Badung 21 Jan 2025 Jalan Jebol di Lukluk Mulai Diperbaiki
-
Badung 21 Jan 2025 Satpol PP Panggil Pemilik Vila di Canggu
Berita Foto
Kabel Serbu Monumen
Desa Wisata Undisan
Rumput Liar Masuk Terminal
Nusa Ning Nusa
MUTIARA WEDA: Antara Instink dan Kecerdasan
Tan mātā parthivī́ tat pitar dyáuḥ (Sukla Yajurveda XXV)